Metro Mega Card adalah kartuk redit yang khusus diterbitkan oleh Bank Mega, bekerjasama dengan PT. Metropolitan Retailmart, perusahaan yang mengelola Metro Department Store di Indonesia yang juga juga merupakan anak perusahaan dari CT Corp. Kartu kredit ini menawarkan berbagai keuntungan untuk transaksi di Metro Dept Store maupun di merchant – merchant lain yang bekerjasama dengan Bank Mega. Metro Mega MasterCard adalah salah satu jenis kartu kredit yang diterbitkan oleh bank mega yang selalu memberikan diskon di hingga 50 persen di Coffee Bean, Baskin Robbins, Wendy's & The Trans Luxury Hotel dan tempat lainnya.
Alasan Kenapa Harus Mempunyai Kartu Kredit Ini:
- 1 Poin Reward Tiap Pembelanjaan Rp 25.000 di Mana Saja
- Diskon Hingga 50% di Coffee Bean, Baskin Robbins, Wendy's & The Trans Luxury Hotel
- Diskon Hingga 10% di Carrefour, Transmart, Metro, TransFashion
- Diskon 25% di Trans Studio & Diskon 20% per bulan jika berlangganan TransVision
- Cicilan dengan suku bunga rendah selama 6 bulan, untuk pembelanjaan di Metro swalayan
- Cicilan 1.5% selama 6 atau 12 bulan untuk pembelanjaan min. Rp 2 Juta di Trans Fashion
- Cicilan 0% Paket Perjalanan di Anta & Vaya Tour
Keuntungan Kartu Kredit Metro Mega Mastercard
Cicilan
- Anda bisa menikmati kemudahan cicilan 0% selama 3 bulan setiap berbelanja di Metro Department StorePilihan mencicil 6 dan 12 bulan di Metro Department store tersedia dengan bunga sebesar atau dengan 0.49%.
- Biaya perjalanan minimal Rp 500.000 juga bisa dicicil dengan bunga 0% hingga 12 bulan di berbagai cabang Anta & Vaya Tour.
- Fasilitas cicilan 0% dan cicilan tetap hingga 12 bulan juga bisa dengan mudah didapat di banyak merchant kenamaan di Indonesia!
Tanpa perlu punya kartu kredit lain terlebih dahulu, Metro Mega MasterCard dapat Anda miliki. Nikmati kartu kredit pertama Anda dengan berbagai keuntungan dari seluruh perusahaan yang tergabung dalam CT Corp serta program-program menarik Bank Mega
Supermarket
- Diskon semua 10% untuk semua produk & produk promosi di Carrefour & Transmart (kecuali susu bayi dibawah 1 Tahun, Telur curah, Rokok, Gadget & Pulsa telepon)
Rewards
- Dapatkan 1 poin reward untuk tiap transaksi Rp 25.000 di mana saja!
- Poin reward dapat ditukarkan dengan voucher makan atau belanja, serta beragam pilihan produk menarik
Informasi Kartu
- Biaya Tahunan : Rp. 300,000
- Suku Bunga Per Bulan : 2.95 %
- Denda Keterlambatan Pembayaran : 3.00 %
- Biaya Maksimal Keterlambatan Pembayaran : Rp. 150,000
- Fasilitas Tarik Tunai Harian : Tersedia
- Biaya Tarik Tunai : 6% dari transaksi penarikan tunai (min Rp 50.000)
- Biaya Tahunan - Kartu Tambahan : Rp. 150,000
- Minimal Pembayaran Tagihan Bulanan : 10% dari tagihan bulanan
Persyaratan
- Penghasilan Minimal Per Bulan : Rp. 5,000,000
- Apakah Dibutuhkan KTP/ID? : Diperlukan
- Apakah Dibutuhkan Slip Gaji? : Diperlukan
- Minimal Umur : 21 year
- Umur Maksimal : 65 year
- Jenis Pekerjaan : Karyawan, Wiraswasta, Profesional dan Pensiunan
- Minimal Umur - Kartu Tambahan : 17 year
- Siapa Saja Yang Bisa Mendaftar : WNI dan WNA
- Apakah Dibutuhkan Slip Gaji Carbonize? : Tidak diperlukan
Kartu Kredit Metro Mega MasterCard
4/
5
Oleh
SitorusP